INFO
  • Laman Resmi Pemerintah Desa Dasun, Kecamatan Lasem, Kabupaten Rembang. Sekretariat: Balai Desa Dasun, RT.01,RW.01, Dasun, Lasem, Kode Pos: 59271, No Telp: 085726949461 | Dasun Maju | Desa Pemajuan Kebudayaan Kemendibud |

Status COVID-19

Diwakili Dasun, Kabupaten Rembang Juara Dalam Lomba Pokdarwis Jateng Tahun 2018

dasun-rembang.desa.id-Rembang menjadi juara umum “Apresiasi dan Konvensi Kelompok Sadar Wisata (Pokdarwis) Tingkat Jateng tahun 2018. Dengan menyabet dua penghargaan sekaligus yang diwakili oleh Pokdarwis Desa Dasun “Pesona Bahari”.

Artikel Terkini

Berita Desa
FlashMob Tari Orek Orek Asli Rembang di Pantai Dasun Lasem

dasun-rembang.desa.id- FlashMob Tari Orek Orek dimainkan oleh ratusan siswa siswi SMPN 1 Lasem, SMPN 2 Lasem dan SMPN 3 Lasem di Pantai Dasun pada Jum'at (4/8/2023) dalam rangka Semarak...

Berita Desa
Atraksi IKSPI Kera Sakti di Pantai Dasun Lasem

dasun-rembang.desa.id- Atraksi IKSPI Kera Sakti di Pantai Dasun pada acara Semarak Festival Bahari Dasun Kamis (3/8/2023) atau Pembukaan Pantai Dasun Kecamatan Lasem Kabupaten Rembang....

Berita Desa
Persinas ASAD Desa Dasun

dasun-rembang.desa.id- Persinas ASAD Desa Dasun tampil dalam acara Semarak Festival Bahari Dasun pada Kamis (3/8/2028) sore di Pantai Dasun. Atraksi Persinas ASAD disaksikan oleh ratusan...

Berita Desa
Tari Golek Iwak, Ekspresi Seni Anak anak Nelayan

dasun-rembang.desa.id- Tari golek iwak dimainkan oleh siswi SDN 3 Soditan Lasem sebagai bentuk ekspresi seni dan budaya mereka atas kehidupan sebagai anak nelayan. Tari golek iwak juga...

Berita Desa
Sedekah Laut Desa Dasun Diikuti Ratusan Orang

dasun-rembang.desa.id - Nelayan Desa Dasun dan Desa Tasiksono Kecamatan Lasem Kabupaten Rembang menyelenggarakan tradisi Sedekah Laut pada Sabtu (26/8/2023). Kegiatan ini diikuti oleh...

Berita Desa
Pembukaan Pantai Dasun Ditandai Pelepasan Ratusan Burung Merpati

dasun-rembang.desa.id- Pembukaan Pantai Dasun Kecamatan Lasem Kabupaten Rembang dilaksanakan pada Kamis 3 Agustus 2023 dalam rangka Semarak Festival Bahari Dasun. Secara resmi...

Berita Desa
Ada Grebeg Tumpeng dalam Pembukaan Porprov Voli Pantai di Pantai Dasun Lasem Rembang

dasun-rembang.desa.id-Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Jawa Tengah 2023 cabor voli pantai, resmi dibuka pada Jum’at (4/8) sore, di Pantai Dasun, Kecamatan Lasem, Kabupaten Rembang...

Berita Desa
Potong Hewan Qurban di Desa Dasun

dasun-rembang.desa.id- Masjid Baitussalam Desa Dasun Lasem menggelar penyembelihan hewan Qurban pada 28 Juni 2023. Puluhan warga Dasun hadir sebagai panitia penyembelihan bahu membahu...

Berita Desa
Dasun Belajar Mengolah Sampah di Kampung Sukunan, Sleman, DIY

dasun-rembang.desa.id- Video ini merupakan rangkaian dari Pelatihan Pengelolaan Sampah Desa Dasun Kec. Lasem Kab. Rembang yang difasilitasi dan diselenggarakan oleh Dinas Lingkungan...

Berita Desa
Buka Bersama dan Santunan Nyenengke Anak Yatim Dasun dan Tasiksono

dasun-rembang.desa.id- Santunan Anak Yatim dan Buka Bersama diselenggarakan oleh komunitas yang tergabung dalam Gubug Laras Rasa di Desa Dasun pada 13 April 2023. Santunan Anak Yatim...

Halaman 3 dari 20

Layanan Mandiri

Silakan login untuk mengakses modul Layanan Mandiri. Untuk mendapatkan kode PIN, Anda perlu datang atau menghubungi operator desa.